Prediksi Real Madrid vs Rayo Vallecano 30 Maret 2014


Real Madrid vs Rayo Vallecano



Real Madrid gagal memanfaatkan kesempatan menduduki puncak klasemen setelah dalam di tempo 4 hari saja dan Rayo Vallecano yang menyambangi Bernabeu pekan ini (30/3) harus siap jadi lampiasan amarah tuan rumah, Setelah dipermak sang musuh bebuyutan Barcelona di partai Clasico akhir pekan lalu, Los Merengues gagal bangkit dan harus kembali tersungkur. Melawat ke Ramon Sanchez Pizjuan di tengah pekan, mereka dipaksa menyerah 1-2 di kaki Sevilla.



Dua kekalahan beruntun tersebut memberi dampak sangat buruk pada posisi Madrid. Setelah memimpin klasemen dengan keunggulan cukup nyaman sebelum Clasico, anak asuh Carlo Ancelotti kini malah terpuruk ke peringkat ketiga klasemen, tertinggal tiga poin dari Atletico Madrid di puncak, dalam menjamu Rayo di kandang sendiri, tak ada hasil lain yang harus diraih Madrid selain kemenangan demi menjaga persaingan dengan dua rival pemburu gelar lain yang lajunya pun tengah sulit dibendung.



Namun tugas itu tentu tak bakal mudah karena Rayo justru tengah dalam tren apik. Di lima pertandingan liga terakhir, mereka tak pernah mengecap kekalahan dan siap memanfaatkan terbaginya fokus Los Galacticos untuk sekedar mencuri poin dari Bernabeu. Seperti yang diketahui, saat ini Los Blancos berada di posisi kedua, memiliki poin yang sama dengan pemuncak klasemen sementara Atletico Madrid yang unggul head to head. Ancelotti meyakini setiap pertandingan yang akan dilakoni anak asuhnya di sisa musim ini akan krusial.



Sebagai catatan Real Madrid yang mulanya pemuncak klasemen, namun kini malah ada di peringkat ketiga dan berjarak tiga angka dari Atletico Madrid. Ini adalah sebuah penurunan besar bagi klub besar yang memiliki trio BBC (Benzema-Bale-Cristiano Ronaldo). Trio ini yang disebut-sebut terbaik sejagat, Sementara anak asuh Paco Jemez sukses membuat status mereka yang awalnya ada di zona degradasi, sekarang berada di papan tengah La Liga. Ketajaman Alberto Bueno dan Joaquin Larrivey akan menjadi senjata menghadapi Diego Lopez, penjaga gawang Los Blancos yang sedang disorot karena kualitasnya mulai menurun.



Dalam laga ini Madrid yang akan kembali diperkuat Sergio Ramos dan Angel Di Maria, wajib meraih kemenangan. Dan catatan penting bagi Madrid, bahwa sang tamu Rayo mudah ditaklukkan ketika bermain di Santiago Bernabeu. Dimana Rayo kebobolan 11 gol dalam tiga laga tandang adalah bukti kelemahan tim tamu, Madrid belum pernah tersentuh kekalahan dalam 8 pertemuan terakhir di semua ajang kontra Rayo – bahkan semua diakhiri kemenangan, Madrid takkan Jese Rodriguez dan Sami Khedira masih bakal absen karena cedera, lam 8 dari 9 laga kandang terakhir di liga, Madrid selalu mencetak setidaknya 3 gol ke gawang lawan.



Di kubu tamu, Rayo takkan bisa menurunkan Tito, Perea, Galeano, Fernandez dan Carlos – semua karena cedera, Pelatih Rayo, Paco Jimez baru saja memecahkan rekor sebagai pelatih dengan kemenangan terbanyak di liga dalam sejarah klub. Dari 68 laga, ia sudah mengemas 26 kemenangan 8 kali imbang dan 34 kali kalah, Rayo Vallecano akan berusaha meneruskan tren positif mereka, yang di 5 laga terakhir mampu meraih 4 kali kemenangan dan 1 kali menelan imbang, diantaranya mereka mampu menundukkan Valencia dan Real Sociedad, Rayo Vallecano menjadi tim paling banyak kemasukan, total sudah 63 kali bola masuk ke jala tim papan bawah tersebut.



Head To Head Real Madrid vs Rayo Vallecano :

3 Nov 2013 Rayo Vallecano 2 – Real Madrid 3 (LL)‎

18 Feb 2013 Real Madrid 2 – Rayo Vallecano 0 (LL)‎

25 Sep 2012 Rayo Vallecano 0 – Real Madrid 2 (LL)‎

26 Feb 2012 Rayo Vallecano 0 – Real Madrid 1 (LL)‎

25 Sep 2011 Real Madrid 6 – Rayo Vallecano 2 (LL)‎



Lima Pertandingan Terakhir Real Madrid :

27 Mar 2014 Sevilla 2 – Real Madrid 1 LL

24 Mar 2014 Real Madrid 3 – Barcelona 4 LL

19 Mar 2014 Real Madrid 3 – Schalke 04 1 UCL

16 Mar 2014 Málaga 0 – Real Madrid 1 LL

10 Mar 2014 Real Madrid 3 – Levante UD 0 LL



Lima Pertandingan Terakhir Rayo Vallecano :

27 Mar 2014 Rayo Vallecano 1 – Osasuna 0 LL

23 Mar 2014 Real Valladolid 1 – Rayo Vallecano 1 LL

16 Mar 2014 Rayo Vallecano 3 – Almeria 1 LL

11 Mar 2014 Real Sociedad 2 – Rayo Vallecano 3 LL

3 Mar 2014 Rayo Vallecano 1 – Valencia 0 LL



Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Rayo Vallecano :

Real Madrid : Lopez; Marcelo, Varane, Pepe, Carvajal; Modric, Alonso, Illarramendi; Ronaldo, Benzema, Bale.



Rayo Vallecano : Ruben; Arbilla, Ze Castro, Galvez, Rat; Trashorras, Saul; Falque, Vierra, Bueno; Larrivey.



Prediksi Skor Real Madrid vs Rayo Vallecano adalah 2 – 1


Postingan populer dari blog ini

Video Hot: Goyang Mesum Siswa Siswi ABG SMP Heboh di Facebook

Karl Heinz Brandenbrug Penemu MP3

Kementrian Pendidikan Menanggapi Video Erotis 'Goyang Kimcil' Anak SMP